Senin, 03 Desember 2018

DEMONSTRASI CARA PEMBUATAN ABON IKAN TOMBRO Oleh : Riyanto, SP


DEMONSTRASI CARA
PEMBUATAN ABON IKAN TOMBRO
Oleh : Riyanto, SP

        I.    TUJUAN
v Agar anggota kelompok dapat memanfaatkan ikan-ikan yang kurang laku dijual untuk diolah menjadi abon ikan tombro sehingga harga jual dapat meningkat.
v Meningkatkan minat pada anak-anak untuk gemar makan ikan sehingga kebutuhan gizi dan protein hewani terpenuhi.
v Meningkatkan kecerdasan anak-anak.
v Supaya ibu-ibu anggota kelompok dapat mengetahui cara membuat abon iakn yang merupakan salah satu bentuk olahan hasil perikanan yang daya awetnya tinggi dan dapat dikonsumsi sebagai lauk juga sebagai isi berbagai kue misalnya lemper, pastel dan lain-lain.

     II.    ALAT dan BAHAN
Alat :
v Pisau
v Talenan
v Baskom plastic
v Timbangan
v Kompor
v Dandang
v Wajan
Bahan :
v 500 gram ikan tombro, dikukus selama 15menit
v 5 siung bawang putih
v 5 siung bawang merah
v 2 buah cabe merah
v Garam
v 1 sendok the ketumbar
v Asem
v Gula jawa
v 100 cc santan kental (2 butir kelapa)
v Minyak goreng secukupnya untuk menggongso bumbu.


  III.    CARA PEMBUATAN
v Ikan tombro yang telah dikukus dipisahkan dari daging dan kulit serta durinya, kemudian disuir-suir.
v Menghaluskan bawang putih, bawang merah, cabe merah, ketumbar, gula jawa dan asem. Kemudian ditumis sampai halum, lalu santan kental dimasukkan.
v Memasukan daging iakn yang telah direbus dan disuir-suir ke dalam tumisan bumbu dan santan.
v Memasak di atas api kecil sambil terus diaduk hingga berbentuk abaon.
  IV.    HASIL PENGOLAHAN        
v Pada praktek ini abon ikan tombro kurang kering, hal ini disebabkan kurang lama mengaduknya dan tidak dipres.
v Rasa abon ikan tombro tidak kalah denagn abon sapi.

1 komentar:

DEMONSTRASI CARA BUDIDAYA CACING SUTERA DESA WUWUR KECAMATAN GABUS Oleh : Riyanto, SP

DEMONSTRASI   CARA BUDIDAYA CACING SUTERA DESA WUWUR KECAMATAN GABUS Oleh : Riyanto, SP BUDIDAYA CACING SUTERA Pendahu...